Cara Membuat Entri Populer Blogger Dengan Kubus 3D

Cara Membuat Entri Populer Blogger Dengan Kubus 3D - Hallo sobat blogger, alhamdulillah nich bisa posting lagi. Bismillah, Pada posting kali ini saya akan berbagi tips blogger lagi yaitu Cara Membuat Entri Populer Blogger Dengan Kubus 3D. Widget ini saya ambil dari blog Abu-Farhan.com. Pada posting sebelumnya saya juga pernah posting tentang entri populer di antaranya adalah Cara buat Entri Populer Keren, Cara Buat Entri Populer Lebih Menarik.

Berikut adalah Screen Shot hasil dari Tutorial ini
 Lalu bagiman cara membuat seperti gambar di atas ini, Berikut adalah tutorialnya:

1. Pertama yang harus di lakukan adalah masuk dulu ke akun blogger.

2. Lalu klik Template pilih Edit HTML

3. Jangan lupa centang Expand Template Widget

4. Sebelum menyalin kode di bawah ini pastikan buat dulu entri populer kalian, setelah itu klik tambah gadget pilih HTML/Javascript

<style type="text/css">
.cube { width: 200px; height: 200px;}
a img { border: none; }
#linksCube img { width: 100%; height: 100%; }
</style>
<script src="http://ajax.googleapis.com/ajax/libs/jquery/1.6.1/jquery.min.js" type="text/javascript"></script>
<script type="text/javascript" src="http://accordion-for-blogger.googlecode.com/svn/trunk/jqueryimagecube.js"></script>
<script type="text/javascript" charset="utf-8">
$(function () {
    $('.popular-posts ul').abupopularcube();
});

</script>
<script type="text/javascript" src="http://accordion-for-blogger.googlecode.com/svn/trunk/popularcube.js"></script>



5. Lalu Paste Kode tadi dan Klik Save 

*Keterangan : taruh Kolom widget HTML di atas kolom widget entri populer Seperti gambar di bawah ini.

Related Posts :

5 Responses to "Cara Membuat Entri Populer Blogger Dengan Kubus 3D"

  1. Bikin berat di blog gak ya mas, widget seperti ini?

    BalasHapus
  2. @ vivio rizky and toko online baru: ya enggak terlalu berat lah ane udah coba di blog ane yg satu biasa" aja kok
    @joni: sama" gan....

    BalasHapus
  3. mantap gan.
    thanks

    www.sambudy.com

    BalasHapus

Jangan Menulis Komentar Mengandung
SPAM, SARA, P*RNO Atau KATA KASAR..!!