Pada Kesempatan kali ini saya akan berbagi tutorial sedikit dengan kalian, yaitu bagaimana cara membuat tombol print di postingan blogger. Ini berguna jika suatu saat ada pengunjung yang ingin memcetak postingan anda
Lalu bagaimana cara membuatnya, sini saya tunjukkan caranya
Pertama Masuk dulu ke akun blogger kalian masing-masing
Kedua kli RANCANGAN lalu klik Edit HTML
Lalu cari kode </head> dan letakan kode di bawah ini di atas kode </head>
<style type="text/css" media="print">
#header-wrapper,#header,
.header, #sidebar-wrapper,
.sidebar, #footer-wrapper,#footer,
.date-header,
.comment-link,
.comment-footer,#comments,#blog-pager,
.feed-links, #backlinks-container, #navbar-iframe,
.dontprint {display: none;}
.post,#content-wrapper,#main-wrapper,#main{width:100%}</style>
Lalu cari kode <data:post.body/> atau <p><data:post.body/></p> Lalu letakkan kode di bawah ini tepat di atas kode tadi.
<b:if cond='data:blog.pageType == "item"'><br/><table border='0' width='30px'><td><a href='javascript:window.print()' rel='nofollow'><img src='http://2.bp.blogspot.com/-iCaPhos1zwI/T9Hyqf3pMrI/AAAAAAAABq0/ICAfZGNDt2k/s200/print.gif) left no-repeat; padding-left: 30px;display:block;' title='Print Posting Ini'/></a></td></table><br/></b:if>
Setelah itu klik Simpan dan lihat hasilnya.
Semoga bermanfaat.
Makasih infonya
BalasHapusterima kasih udah berkunjung kesini...
BalasHapusMaksaih Infonya Gan....pe saat di pasang napa navigasi Menu saya jadi ngak aktif gan
BalasHapuskodenya mungkin kurang gan, coba lagi aja....
BalasHapus